Galeri Masjid Indonesia icône

1.1 by Dagelan Corp


Oct 6, 2015

À propos de Galeri Masjid Indonesia

Français

Photo gallery mosques in Indonesia | DP Fuel & Wallpaper

Semua Foto yang terdapat dalam aplikasi ini adalah didapat dari berbagai sumber di internet, apa bila anda ingin memasukkan karya foto anda untuk berbagi dengan sesama penggemas Masjid di Indonesia bisa anda kirimkan email yang berisi lampiran foto anda dan keterangan foto ke alamat email : [email protected]

Apabila anda pemilik dari salah satu foto di dalam aplikasi, dan anda ingin menghapusnya cukup hubungi kami di email [email protected] dan segera kami tindaklanjuti laporan anda.

------------------------------------------------

Masjid atau mesjid adalah rumah tempat ibadah umat Muslim. Masjid artinya tempat sujud, dan mesjid berukuran kecil juga disebut musholla, langgar atau surau. Selain tempat ibadah masjid juga merupakan pusat kehidupan komunitas muslim. Kegiatan - kegiatan perayaan hari besar, diskusi, kajian agama, ceramah dan belajar Al Qur'an sering dilaksanakan di Masjid. Bahkan dalam sejarah Islam, masjid turut memegang peranan dalam aktivitas sosial kemasyarakatan hingga kemiliteran.

Masjid berarti tempat beribadah. Akar kata dari masjid adalah sajada dimana sajada berarti sujud atau tunduk. Kata masjid sendiri berakar dari bahasa Aram. Kata masgid (m-s-g-d) ditemukan dalam sebuah inskripsi dari abad ke 5 Sebelum Masehi. Kata masgid (m-s-g-d) ini berarti "tiang suci" atau "tempat sembahan"

Tingkatan/Klasifikasi Masjid di Indonesia. Di era Orde Baru, pihak Departemen Agama (kini Kemenag) mengeluarkan ketentuan untuk memberikan sebutan yang berbeda kepada masjid.

Menurut ketentuan itu dan menurut klasifikasi yang ditetapkan oleh Dewan Masjid Indonesia (DMI), untuk masjid jami utama di tingkat kecamatan diberi sebutan Masjid Besar. Untuk masjid jami utama di tingkat kabupaten/kota diberi sebutan Masjid Agung. Untuk mesjid jami utama di tingkat provinsi diberi sebutan Masjid Raya. Untuk tingkat desa/kelurahan disebut Masjid Jami.

1. Masjid Raya - Tingkat Provinsi

2. Masjid Agung - Tingkat Kabupaten/Kota

3. Masjid Besar - Tingkat Kecamatan

4. Masjid Jami - Tingkat Desa/Kelurahan

Berikut ini strata masjid yang telah ditetapkan menjadi 7 klasifikasi yakni :

- Masjid Negara disebut sebagai Masjid Negara dan Istiqlal ditetapkan sebagai satu-satunya masjid negara.

- Masjid Akbar dengan status Masjid Nasional.

- Masjid Raya dengan status Masjid Provinsi.

- Masjid Agung dengan status masjid Kabupaten/Kota.

- Masjid Besar dengan status Masjid Kecamatan.

- Masjid Jami’ dengan status sebagai Masjid Kelurahan

- Masjid biasa -- untuk yang tidak masuk tingkatan 1-6.

Masjid di Indonesia juga diklasifikasikan dengan memberikan tipe bagi masing-masing strata masjid tersebut:

+ Tipe A untuk Masjid Negara

+ Tipe B untuk Masjid Akbar

+ Tipe C untuk Masjid Raya

+ Tipe D untuk Masjid Agung

+ Tipe E untuk Masjid Besar

+ Tipe F untuk Masjid Jami’

+ Tipe G untuk Masjid RW.

Quoi de neuf dans la dernière version 1.1

Last updated on Oct 6, 2015

Minor bug fixes and improvements. Install or update to the newest version to check it out!

Chargement de la traduction...

Informations Application supplémentaires

Dernière version

Demande Galeri Masjid Indonesia mise à jour 1.1

Nécessite Android

2.3.3 and up

Voir plus

Galeri Masjid Indonesia Captures d'écran

Charegement du commentaire...
Langues
Recherche en cours...
Abonnez-vous à APKPure
Soyez le premier à avoir accès à la sortie précoce, aux nouvelles et aux guides des meilleurs jeux et applications Android.
Non merci
S'inscrire
Abonné avec succès!
Vous êtes maintenant souscrit à APKPure.
Abonnez-vous à APKPure
Soyez le premier à avoir accès à la sortie précoce, aux nouvelles et aux guides des meilleurs jeux et applications Android.
Non merci
S'inscrire
Succès!
Vous êtes maintenant souscrit à notre newsletter.